Inilah Pemenang Liga Gaple dan Lomba Karoke


MUBA, BERITAONE.CO.ID - Setelah tiga malam mengelar Liga Gaple dan Dua malam Lomba Karoke dalam rangka memeriahkan HUT Muba ke-68, Relawan Posko Setuja (Setulus Hati Satu Tujuan) yang bertempat di RT 07 RW 03, Jalan Letnan H.Nur Lingkungan VII Sekayu Kabupaten Musi Banyuasin Provinsi Sumatera Selatan, resmi ditutup Sabtu (21/09) malam.

Alhamdulillah terima kasih banyak kepada segenap panitia relawan posko Setuja (Setulus Hati Satu Tujuan) atas kekompakannya sehingga acara Liga Gaple dan Lomba karoke hari jadi kabupaten Musi Banyuasin yang kita cintai berjalan Aman Lancar dan kondusif serta partisipasi para peserta yang mengikuti lomba ini kata H. Suharto ketua Relawan Posko Setuja.


Tanpa bantuan dan kerjasamanya kegiatan kita ini tidak akan terwujud, terima kasih juga kepada bakal Calon Bupati dan Bakal Calon Wakil Bupati Muba 2024-2029 Ir.H Lucianty SE dan Dr.H.Syaparuddin SH,MH atas sumbangsihnya hingga acara kami ini sukses, semoga Lusi-Sapar terpilih menjadi bupati dan wakil bupati Muba ucap H.Suharto.

Dengan program yang sangat menyentuh hati masyarakat kecil, Sekolah Gratis, Berobat Gratis, Perlengkapan Sekolah Gratis, Asuransi Kematian masyarakat Muba serta Satu Milyar Satu Desa, inilah yang membuat kami terpanggil untuk membentuk Posko Relawan Setuja, Ikhlas Setulus Hati Tampa ada bantuan dari manapun, apa yang dapat kami perbuat walau itu kecil mungkin berguna serta bermanfaat untuk warga RT 07,06, 09 RW 03, selamat kepada para pemenang Liga Gaple dan Lomba Karoke, Insyaallah nanti kita adakan lagi acara dihari hari bersejarah Terangnya.


Terpisah, Siska Ulandari Juara 1 Lomba Karoke Ibu-Ibu mewakili RT 06  menyampaikan Terima kasih kepada Relawan Setuja Atas Hadiah nya walau nilainya tidak seberapa namun ini dapat dirasakan dan dinikmati oleh Anak-Anak bersama keluarga dirumah Pungkasnya.

Inilah nama-nama pemenang Liga Gaple;

Pool A

1. Medi / Nedi

2. Mulyadi/ Sukri

3. Amrullah/Rom

4. Zia Ulhak/Atok

Pool B;

1. Kejon/Bambang

2. 2. Azwan/Suharto

3.Slank/Frans (Uyung)

4.Boran/Romli

Juara Karoke Ibu-Ibu;

1.Siska Ulandari

2.Deasy

3.Nopri

4.Dea


No comments

Powered by Blogger.