PT.Pertamina Asset 2 Pendopo Dukung Gerakan Pali Mengaji
PALI,BERITA-ONE.COM – Untuk meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM) yang cerdas dan Agamis. PT.Pertamina Asset 2 Pendopo Field dukung program pemerintah Kementrian Agama Kabupaten Pali
"Salah satu perusahaan yang berdomisili di wilayah, haruslah mendukung kegiatan -kegiatan positif, khususnya program pemerintahan.
"Salah satu perusahaan yang berdomisili di wilayah, haruslah mendukung kegiatan -kegiatan positif, khususnya program pemerintahan.
Lanjut Fery, "Kami mengajak seluruh lapisan masyarakat Pali sama-sama mewujudkan Gerakan Pali Mengaji dan Rumah Tahfidz. Kita ingin segera mewujudkan gerakan ini di Kabupaten PALI dengan dukungan dari seluruh elemen masyarakat tentunya hal ini dapat terwujud",harapnya.
Sebelumnya saat dimintai keterangan,Selasa (8/3/2017) Kepala Kementrian Agama Pali. H Deni Priansyah S.Ag.M.Pdi,sangat mengapreasisasi dukungan dari perusahaan minyak ini.Tentunya mereka (Perusahaan) dapat bersinergi untuk membantu kegiatan keagamaan.Dengan dukungan seperti itu kita bersama - sama membantu keinginan Bupati Pali untuk membangun Komplek Sekolah / Madrasah yang bertaraf Internasional dikabupaten Pali.Dalam hal ini Madrasah Aliyah Khusus Keagamaan,katanya.(SH)
No comments