PALI Ikuti Pelatihan Lesensi Wasit Futsal Tingkat Nasional

PALI,BERITA-ONE.COM - Dalam rangka mengikuti Pelatihan Lisensi Wasit Futsal Tingkat Nasional di Palembang yang digelar selama 4 hari tersebut, Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) kirim 10 orang calon wasit untuk mengikuti Lesensi Nasional yang diikuti oleh 17 Kabupaten Kota di Sumatera Selatan (Sumsel).

Hal tersebut diungkapkan Ketua Cabor Ketua Futsal Kabupaten PALI Arman Danel kepada awak media ketika akan memberangakatkan ke 10 calon wasit tersebut, bertempat di Kantor KONI jalan Balik Papan Komperta Pendopo Kecamatan Talang Ubi Kabupaten PALI,Rabu (14/12/2016)."Hari ini kita memberangkatkan 10 calon wasit futsal ke Palembang untuk mengikuti pelatiahan Lisensi Wasit Futsal Tingkat Nasional,ujaranya.

"Kepada peserta agar mengikuti kegiatan tersebut secara Propisoanal.Kami selaku Ketua Umum Cabor Futsal, berharap agar utusan kita ini dapat mengikuti pelatihan tersebut dengan serius sehingga menghasilkan wasit yang Profesional,mampu memimpin pertandingan baik di tingkat Kabupaten maupun tingkat Nasional,harapnya.

Sementara itu, Ketua KONI Kabupaten PALI Ir. H Heri Amalindo,MM melalui Ketua Harian Hendrik A Halim, memintak agar semua peserta menjunjung tinggi sportipitas dan menjaga nama baik Kabupaten PALI sehinga menapat Lisensi yang terbaik, "Saya mintak agar semua peserta menjunjung tinggi sportipitas dalam mengikuti pelatihan dan menjaga nama baik Kabupaten PALI, dan mendaptkan Lisensi terbaik dan kepemimpian wasit permaian Futsal",harapanya

Masih kata Hendrik,"Kepada Ketua Cabor agar mengikuti kegiatan tersebut mejalankan pelatihan semaksimal mungkin.Kami berharap Ketua Cabor dan seluruh utusan pelatih yang bakal mengikuti pelatihan agar mengikuti kegiatan tersebut dengan baik,kami selaku pengurus KONI PALI berharap hasil pelatihan dapat bermanfaat serta mampu menjadi wasit futsal di PALI",tutupnya.(SH)

No comments

Powered by Blogger.